Cara Memindahkan Jam Ketengah HP Xiaomi Tanpa Root
Contents [Show]
Center clock merupakan gaya jam yang digunakan pada hp iphone, dan ternayata hal ini bisa kita terapkan pada hp xiaomi redmi milik kita dengan cara yang cukup mudah dan simple.
Cara membuat jam pada status bar xiaomi jadi pindah ketengah tanpa root adalah opsi pertama yang akan kita lakukan karena cara ini tentu nya lebih aman dan sangat mudah untuk di praktekan.
Kemudian sewaktu waktu jika kita ingin mengembalikan tema bawaan xiaomi ke semula maka bisa dilakukan lewat Theme Manager.
Theme MUI IOS format Mtz dengan mod center clock ini didesain oleh kang Randi yang dikhususkan untuk pengguna MUI 9 Global yang paling banyak dicari pengguna Xiaomi.
Tema ini dibuat dengan format Mtz, dimana kita bisa menerapkan nya pada hp xiaomi tanpa harus rooting terlebih dahulu.
======================
Ambil Theme MUI IOS 11.2.1 Mtz Mod Center Clock
======================
Cara Pasang Tema Pada HP Xiaomi
#1. Silahkan kalian ambil Tema MUI Fomart Mtz diatas
#2. Buka aplikasi Tema atau Theme Manager
#3. Impor tema MUI Mtz
#4. Apply > Rebbot
Biarkan hp xiamo restar dan lihat hasilnya, saya rasa jam sudah pindah poisi jadi center, jika poisi jam kurang ditengah silahkan gunakan font san farnsico
Lihat : Cara Memasang Font Sans Fransisco Mtz
Penutup
Tema adalah latar belakang yang akan mengubah gaya tampilan pada hp, termasuk icon posisi jam dan lain sebagainya, hal ini disesuaikan dengan jenis tema yang kalian terapkan.
Post a Comment for "Cara Memindahkan Jam Ketengah HP Xiaomi Tanpa Root"
silahkan berkomentar sesuai fakta